Telaga Nilem, Mata Air Yang Jernih

Jalan-jalan saya di Kecamatan Pasawahan dilanjutkan ke sebuah mata air bernama Telaga Nilem. Dinamakan telaga nilem karena disini cukup banyak juga ikan nilem selain yang menjadi ciri khasnya adalah terdapatnya tumbuhan air yang seperti ganggang di laut. Mata air telaga nilem ini sangat jernih sekali sehingga jika kita melihatnya seperti melihat aquarium besar.

Awal pertama datang ke telaga nilem ini, tidak ada larangan dari pengelola untuk berenang sehingga banyak orang yang datang pasti berenang untuk merasakan kesegaran dari mata air ini. Akan tetapi untuk kedua kalinya mengunjungi ke telaga nilem ini, terdapat papan pengumuman dimana dilarang untuk berenang. Setelah bertanya pada pihak pengelola hal ini dilakukan karena mata air ini dipakai untuk dialirkan kerumah-rumah warga di sekitar. Sehingga jika banyak pengunjung yang berenang akan memperkeruh telaga nilem ini. Saya pribadi menyetujui hal tersebut karena yang namanya mata air apalagi untuk dipakai oleh masyarakat seperti untuk minum, mandi dan lain-lain haruslah benar-benar bersih. Apalagi di telaga nilem ini terdapat tumbuhan air yang unik dan jarang kita temui di mata air manapun, patut kita jaga kelestariannya.

Lokasi dari talaga nilem ini terletak di area Objek Wisata Talaga Remis,untuk menuju lokasi dari telaga nilem ini ada dua jalan. Yang pertama adalah melewati gerbang dari Objek Wisata Telaga Remis dan yang kedua adalah melewati desa Kaduela sehingga sebelum ke Telaga Nilem kita bisa melihat Telaga Biru (Situ Cicerem) terlebih dahulu.

Telaga Nilem adalah salah satu dari beberapa Telaga yang ada di Kecamatan Pasawahan. Kita bisa mengunjunginya beberapa telaga sekaligus, seperti jalan-jalan yang saya lakukan. Pertama yang saya kunjungi adalah Telaga Biru, kemudian ke telaga nilem, dan akhir kunjungan saya jalan-jalan ke Telaga Remis yang memiliki area paling luas diantara telaga-telaga yang lain.

Jangan lupa pula bawa kamera untuk mengabadikan diri kita dengan background air yang jernih dan terlihat tumbuhan air yang sangat menakjubkan.

Waja Kopi

Saya seorang traveller yang banyak mengunjungi wisata yang ada di dunia, come travel with me and stay tune on my blog! enjoy :)

2 komentar:

  1. Assalamualaikum maaf jika lewat tempat ini saya publikasikan kisah sukses saya.. senang sekali saya bisa menulis dan berbagi kepada teman-teman disini. barangkali ada teman-teman yang sedang kesulitan masalah keuangan. Beberapa waktu yang lalu perusaan percetakan saya dirundung hutang yang cukup besar. Hal itu di akibatkan melonjaknya harga kertas dan tenaga upah yang harus saya bayar kepada para karyawan saya. Sementara itu beberapa tender yang nilainya cukup besar gagal saya menangkan. Akibatnya saya harus menjaminkan mobil saya untuk meminjam hutang dari bank. Namun hal itu belum cukup menutup devisit perusaan. Bahkan pada akhirnya rumah beserta isinya sempat saya jaminkan pula untuk menutup semua beban hutang yang sedang dilanda perusaan. Masalah yang begitu berat bukan mendapat support dari istri justru malah membuat saya bersedih bahkan sikapnya sesekali menunjukan rasa kecewa. Hal itu di sebabkan semua perhiasan yang sempat saya hadiahkan padanya turut saya gadaikan. Disaat itulah saya sempat membaca beberapa situs yang bercerita tentang solusi pesugihan Danah Gaib tanpa tumbal dari MBAH SUROPALA dan akhirnya saya menghubungi beliau. Kata MBAH SUROPALA pesugihan yang cocok untuk saya adalah pesugihan Danah Gaib. Tanpa pikir panjang semua petunjuk MBAH saya ikuti dan hanya 3 hari. Alhamdulilah akhirnya danah gaib yang saya minta benar benar ada di rekening saya. Perlahan hutang-hutang saya mulai saya lunasi. Perhiasan istri saya yang sempat saya gadaikan kini saya ganti dengan yang lebih bagus dan lebih mahal harganya. Dan yang paling penting bisnis keluarga yang saya warisi tidak jadi koleps. Jika ingin seperti saya silahkan minta bantuan kpd beliau karna cuma beliau yg behasil membantu saya telpon MBAH SUROPALA di nomer +6285~319~483~234 ...


    BalasHapus